News Detail

INGIN JADI "CORONG NELAYAN" YULIANTI WAHAB MAJU KE DPRD KAB. GORONTALO

INGIN JADI "CORONG NELAYAN" YULIANTI WAHAB MAJU KE DPRD KAB. GORONTALO

KAB. GORONTALO -  Ingin memperjuangkan kepentingan nelayan secara lebih intens di DPRD, mejadi salah satu faktor yang memotivasi Yulianti Wahab, berjuang lewat jalur politik.

Perempuan, kelahiran Gorontalo 31 Juli 1990 dan punya hobi membaca itu, berkeyakinan nasib nelayan dapat dimajukan jika politisi intens membahasnya di DPRD.

Yulianti maju di Pileg 2024 melalui daerah pemilihan III (Kec Batudaa, Tabongo, Batudaa PantaiBiluhu). Dapil yang secara Geografis melingkupi daerah pesisir Kabupaten Gorontalo.

 

Berikut adalah profil Yulianti Wahab

Suami : Andy Tooli

Anak: 

  • Mohamad Fabrizio Tooli
  • Mohamad Zaidan Athalla Tooli

Pendidikan:

  • SD: SDN 7 Batudaa Pantai Tahun 2002
  • SMP: Madrasah Tsanawiya Tabongo Tahun2005
  • SMA: SMAN2 Gorontalo Tahun 2008

Pekerjaan: IRT(ibu rumah tangga)

Pengalaman Organisasi;

  • Sekretaris BUMDES
  • Pengurus DPC NasDem Kecamatan Batudaa pantaii