GORONTALO - Reses yang digelar Rachmat Gobel di Kabupaten Gorontalo Utara kali ini, bisa dibilang special. Lantaran pelaksanaannya bertepatangan dengan peringatan Hari Ibu, yang jatuh pada hari itu.
Saat menghadiri sosialisasi program Kris Bank Indonesia di gedung Ponompia, Desa Ottajin di Kecamatan Atinggola.
Ia memanfaatkan momentum hari ibu mendorong partisipasi masyarakat, mengikuti program vaksinasi pemerintah
Ia bahkan memberikan surprise kepada ibu ibu yang telah mengikuti vaksinasi dengan membuktikannya melalui kartu vaksin.
Di desa Imana Kecamatan yang sama, ia memperingati hari ini dengan berbagai kebahagiaan dengan ibu-ibu penerima program bantuan Bantuan Stimulus Perumahan Swadaya, yang telah mengikuti program vaksinasi.
Hal yang sama juga dilakukannya bersama ibu-ibu yang menghadiri sosialisasi qris bersama bank indonesia di
Rangsangan itu, semata-mata untuk memerangi covid 19 dan kebutuhan Pemulihan Ekonomi Nasional.